Pola hidup terjadi ketika  sebuah kebiasaan yang dilakukan  secara terus menerus dalam waktu yang relatif lama. Kalau yang dillakukan terus menerus itu sebuah kebiasaan baik mungkin tidak menjadi masalah, tapi ketika kebiasaan kurang baik dilakukan terus menerus maka itu juga akan menjadi pola hidup yang kurang tepat.  Berikut merupakan kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan :
  1. Makan Terburu- buru

Kebiasaan makan secara terburu-buru atau tergesa-gesa bisa menyebabkan  efek yang tidak baik buat pencernaan. Kebiasaan ini dapat mengakibatkan cepat merasa lapar kembali.  Seharusnya makan itu harus dinikmati, kunyah lebih lama dan lebih halus, sehingga dapat memperlama waktu makan, sehingga tanpa disadari makanan yang masuk kemulut menjadi lebih sedikit dan rasa kenyang dapat terpenuhi. Keuntungan dari makan tidak terburu-buru selain baik untuk pencernaan juga baik untuk kesehatan gigi dan gusi.
  1. Makan Berlebihan

Makan secara berlebihan juga merupakan kebiasan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan. Kebiasaan mengumbar nafsu makan baik itu di rumah, di pesta, atau dipertemuan-pertemuan akan menambah berat badan. Biasakan makan secukupnya dan porsi cukup. Apabila sudah kenyang, sebaiknya jangan menambah porsi makanan. Yang paling sering tejadi makan berlebihan ketika menghadiri acara resepsi pernikahan, dimana banyak menu makanan yang membuat kalap sehingga ingin mencoba semua menu. Ketika menghadiri acara resepsi  atau syukuran sebaiknya makan satu menu saja dan jangan berlebihan.
  1. Mengabaikan sarapan pagi.

Sarapan pagi sering diabaikan oleh sebagian besar orang, entah itu karena alasan terburu-buru, malas makan, atau kesibukan di pagi hari yang membuat tidak sempat makan. Padahal sarapan pagi itu sangat penting sebagai energi dalam melakukan aktivitas sampai waktunya makan siang. Orang yang tidak sarapan pagi maka perut kosong hampir sekitar 18 jam. Hal tersebut menyebabkan orang akan cenderung makan berlebihan pada waktu siang hari atau makan makanan kecil yang mengandung banyak kalori. Tentu saja hal tersebut merupakan  kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan.
  1. Waktu makan yang tidak teratur

Kesibukan dan jadwal kegiatan sehari-hari yang padat membuat orang cenderung memiliki waktu makan yang tidak teratur. Adakalanya jarak waktu makan yang terlalu panjang dan adakalanya jarak waktu makan yang terlalu pendek. Jarak waktu yang terlalu panjang membuat orang makan dengan porsi berlebihan.  waktu makan yang tidak teratur merupakan kebiasaan kurang baik yang akan menimbulkan kegemukan. Oleh karena itu, sebaiknya biasakan pola makan yang teratur dan tetap tiga kali sehari.
  1. Kebiasaan Mengemil makanan Ringan

Mengemil adalah kegiatan yang biasanya dilakukan di luar waktu makan. Mengemil makanan ringan berupa gorengan, snack yang memiliki cita rasa manis, gurih bahkan pedas. Apabila kebiasaan ini dibiarkan secara tidak terkontrol tentu saya akan menjadi kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan. Makanan ringan seperti gorengan merupakan makanan yang kaya kalori dan lemak.  Jika memang biasa mengemil, pilih makanan yang rendah kalori dan lemak serta tinggi serat, akan lebih bagus jika mengemil buah-buahan atau bisa juga susu rendah lemak atau non fat.
  1. Salah memilih dan mengolah makanan

Salah memilih makanan biasanya terjadi ketika makan di luar rumah seperti restoran atau rumah makan. Orang cenderung memilih makanan cepat saji seperti es krim, pizza, fried chicken, hamburger dan sejenisnya.  Dalam mengolah makanan seharusnya juga sangat diperhatikan, akan lebih baik jika lebih banyak mengolah makanan dengan cara mengukus atau merebus daripada mengg

5 Kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan


Pola hidup terjadi ketika  sebuah kebiasaan yang dilakukan  secara terus menerus dalam waktu yang relatif lama. Kalau yang dillakukan terus menerus itu sebuah kebiasaan baik mungkin tidak menjadi masalah, tapi ketika kebiasaan kurang baik dilakukan terus menerus maka itu juga akan menjadi pola hidup yang kurang tepat.  Berikut merupakan kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan :
  1. Makan Terburu- buru

Kebiasaan makan secara terburu-buru atau tergesa-gesa bisa menyebabkan  efek yang tidak baik buat pencernaan. Kebiasaan ini dapat mengakibatkan cepat merasa lapar kembali.  Seharusnya makan itu harus dinikmati, kunyah lebih lama dan lebih halus, sehingga dapat memperlama waktu makan, sehingga tanpa disadari makanan yang masuk kemulut menjadi lebih sedikit dan rasa kenyang dapat terpenuhi. Keuntungan dari makan tidak terburu-buru selain baik untuk pencernaan juga baik untuk kesehatan gigi dan gusi.
  1. Makan Berlebihan

Makan secara berlebihan juga merupakan kebiasan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan. Kebiasaan mengumbar nafsu makan baik itu di rumah, di pesta, atau dipertemuan-pertemuan akan menambah berat badan. Biasakan makan secukupnya dan porsi cukup. Apabila sudah kenyang, sebaiknya jangan menambah porsi makanan. Yang paling sering tejadi makan berlebihan ketika menghadiri acara resepsi pernikahan, dimana banyak menu makanan yang membuat kalap sehingga ingin mencoba semua menu. Ketika menghadiri acara resepsi  atau syukuran sebaiknya makan satu menu saja dan jangan berlebihan.
  1. Mengabaikan sarapan pagi.

Sarapan pagi sering diabaikan oleh sebagian besar orang, entah itu karena alasan terburu-buru, malas makan, atau kesibukan di pagi hari yang membuat tidak sempat makan. Padahal sarapan pagi itu sangat penting sebagai energi dalam melakukan aktivitas sampai waktunya makan siang. Orang yang tidak sarapan pagi maka perut kosong hampir sekitar 18 jam. Hal tersebut menyebabkan orang akan cenderung makan berlebihan pada waktu siang hari atau makan makanan kecil yang mengandung banyak kalori. Tentu saja hal tersebut merupakan  kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan.
  1. Waktu makan yang tidak teratur

Kesibukan dan jadwal kegiatan sehari-hari yang padat membuat orang cenderung memiliki waktu makan yang tidak teratur. Adakalanya jarak waktu makan yang terlalu panjang dan adakalanya jarak waktu makan yang terlalu pendek. Jarak waktu yang terlalu panjang membuat orang makan dengan porsi berlebihan.  waktu makan yang tidak teratur merupakan kebiasaan kurang baik yang akan menimbulkan kegemukan. Oleh karena itu, sebaiknya biasakan pola makan yang teratur dan tetap tiga kali sehari.
  1. Kebiasaan Mengemil makanan Ringan

Mengemil adalah kegiatan yang biasanya dilakukan di luar waktu makan. Mengemil makanan ringan berupa gorengan, snack yang memiliki cita rasa manis, gurih bahkan pedas. Apabila kebiasaan ini dibiarkan secara tidak terkontrol tentu saya akan menjadi kebiasaan kurang baik yang dapat menimbulkan kegemukan. Makanan ringan seperti gorengan merupakan makanan yang kaya kalori dan lemak.  Jika memang biasa mengemil, pilih makanan yang rendah kalori dan lemak serta tinggi serat, akan lebih bagus jika mengemil buah-buahan atau bisa juga susu rendah lemak atau non fat.
  1. Salah memilih dan mengolah makanan

Salah memilih makanan biasanya terjadi ketika makan di luar rumah seperti restoran atau rumah makan. Orang cenderung memilih makanan cepat saji seperti es krim, pizza, fried chicken, hamburger dan sejenisnya.  Dalam mengolah makanan seharusnya juga sangat diperhatikan, akan lebih baik jika lebih banyak mengolah makanan dengan cara mengukus atau merebus daripada mengg

Related Posts

Tidak ada komentar:

Posting Komentar